Pisang Goreng Kriukk - Mencari resep yang tokcer tetapi mantap jempolan bakal keluarga? berikut yakni opsi resep terbaik untukmu. mari, anda coba!

Pisang Goreng Kriukk Kamu bisa memasak Pisang Goreng Kriukk menggunakan 7 bahan dan 6 langkah. Begini cara buatnya.

Bahan-bahan buat Pisang Goreng Kriukk

  1. Bunda butuh 1 Pisang Ambon.
  2. Siapkan SecukupnyA,Tepung panir.
  3. Kamu butuh 2 Sendok Makan Tepung Gandum.
  4. Siapkan 1 Sacet vanili (yg harga seribu dapet 4 sacet itu).
  5. Bunda butuh 1 sendok Teh Gula pasir.
  6. Siapkan Sejumput garam.
  7. Anda butuh secukupnya Air.

Langkah-langkah membuat Pisang Goreng Kriukk

  1. Siapkan pisang lalu kupas kulitnya,Potong Serong (aku potong jadi 11,menerutku tidak terlalu tipis / tebal,kebetulan pisang ambonnya ukuran lumayan besar).
  2. Bikin adonan basah,,Masukan tepung gandul kepiring,masukan garam,vanili & gula beri sedikit air,Aduk hinga tercampur rata,Jangan terlalu kental / encer ya,,Setelah itu masukan pisang satu persatu.
  3. Tuang secukupnya tepung panir kedalam piring lalu Angat pisang dari adonan basah lalu masukan ke tepung panir dan guling2 kan pisang hinga tertutup sempurna oleh tepung panir,lalu Sisihkan kepiring Yang lain,lakukan hingga pisang habis.
  4. Panaskan minyak dalam wajan,setelah panas masukan pisang lalu goreng hinga kuning keemasan.
  5. Setelah matang agkat,tiriskan.
  6. Setelah itu sajikan selagi hangat,Beri toping susu coklat / keju parut lebih enak,Kebetulan Dirumah gak punya stok kehabisan heheh,maklum musim hujan jadi mager mau keluar hehe.

Baca Juga Resep Lainnya di : Aneka Resep Masakan

- Mudah sekali bukan buat Pisang Goreng Kriukk ini? Selamat mencoba.